Home » , , , , » Resep Sehat Bayi Usia 6-12 Bulan - Nasi Tim Cincang

Resep Sehat Bayi Usia 6-12 Bulan - Nasi Tim Cincang

Bayi usia 6-12 bulan, membutuhkan asupan gizi yang baik dan seimbang. hal ini akan berpengaruh pada pertumbuhannya, baik perkembangan fisik maupun perkembangan otaknya. Nah berikut salah satu menu yang bisa di sajikan pada Buah Hati anda yang masih berusia 6-12 Bulan. Namanya adalah Resep Nasi Tim Cincang.

Bahan:
  1. 500 - 750 ml air
  2. 2 sendok makan beras
  3. 50 gram tahu, cincang
  4. 25 gram daging giling
  5. 50 gram wortel parut
  6. 25 gram tomat cincang
  7. 2 sendok makan santan kental

Nasi, TIm, Cincang, Bayi 6-12 Bulan,Kesehatan, Makanan Bayi, Makanan Sehat, Sarapan,

Cara Membuat Nasi Tim Cincang:


  1. Rebus air, tahu dan daging giling.
  2. Aduk-aduk lalu masukan wortel dan tomat kemudian aduk dan masak hingga sayuran matang kemudian angkat.
  3. Masukan santan, lalu aduk hingga tercampur rata.
  4. Angkat nasi tim, kemudian tuangkan kedalam mangkuk yang tahan panas.
  5. Panaskan dandang kemudian kukus kembali nasi tim sampai airnya habis.
  6. Angkat lalu sajikan

Mudah dan pastinya sehat untuk menu makanan sikecil yang sedang membutuhkan asupan yang bergizi. Selamat mencoba, salam buat sikecil

0 komentar:

Posting Komentar